Bawaslu Kabupaten Aceh Timur Lantik 72 Panwascam Se - Aceh Timur



Aceh Timur |--PenaPeristiwanews

Bawaslu Kabupaten Aceh Timur Lantik 72 Panwascam dari 24 Kecamatan SE Kabupaten Aceh Timur, Kegiatan Pelantikan tersebut dilaksanakan di Aula Hotel Royal Idi hari ini 27 Oktober 2022


Kegiatan Pelantikan 72 Panwascam dari 24 Kecamatan Se - Aceh Timur setelah proses pengambilan Sumpah janji, akan dilanjutkan dengan Bimbingan Teknis bagi Pengawas TPS di kecamatan se-kabupaten aceh timur pada hari Kamis ini (27/10/2022),Komisioner dan Koordinator Sekretariat Bawaslu Aceh timur pun ikut dalam melakukan monitoring dan supervisi di masing-masing kecamatan

Kegiatan ini dilaksanakan secara serentak di kabupaten aceh timur 


Dalam hal ini turut hadir juga dari Forkompinda kabupaten aceh timur, oleh kapolres aceh timur AKBP Andy Rahmansyah S.I.K

Dari Dandim diwakili oleh kapten Inf Noverlan, kejaksaan diwakili Septeddy Endra Wijaya SH.MH.Dari PJ bupati aceh timur Diwakili Asisten 1 , Syahrizal Fauzi SSTP.MAP


Ada pun jumlah peserta yang hadir 72 peserta yang resmi dilantik hari ini Diaula hotel royal idi rayeuk kabupaten aceh timur yang dilantik  langsung oleh Ketua Bawaslu Kabupaten Aceh Timur Maimun S.Pd


Serta dilanjutkan dengan bimtek pawascam 

mengingat tugas dan jabatan sangat berat dalam melaksanakan tugas pawascam dikecamatan masing-masing


Adapun tugas dan tanggung jawab Pengawas TPS menjaga agar pesta demokrasi  Pemilu 2024 dapat berjalan dengan lancar. Pengawas TPS karna mengingat menjadi ujung tombak Bawaslu dalam melakukan pengawasan  langsung berhadapan dengan masyarakat pada saat pencoblosan dan penghitungan surat suara. Ujarnya Ketua Maimun S.Pd

Post a Comment

أحدث أقدم