ACEH TIMUR - Penaperistiwa.com
29 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Langsung Tunai (BLT) Gampong meunasah pu'uk Kecamatan idi Rayeuk , Kabupaten Aceh Timur,
penyaluran BLT pada 20 Ramadhan 1446 H, pada hari Kamis 20 Maret 2025.
Pemerintah Gampong meunasah pu'uk laksanakan penyaluran BLT tahap pertama untuk periode Januari - Februari,Maret 2025.
Bertempat di Meunasah setempat,
Pj keuchik Gampong meunasah pu'uk Amrizal S.Kom. menyatakan penyaluran BLT tahap pertama langsung dilaksanakan setelah penarikan.
"Alhamdulillah, semoga berkah dan bermanfaat untuk para KPM BLT khusus warga yang termasuk dalam kategori miskin ekstrim, dan kami berharap agar dapat dipergunakan dengan sebaik-baiknya," ucapnya.
Camat di wakili oleh Kasi pmg putra Yudi menambahkan
"Penyaluran Bantuan Lansung Tunai (BLT) di bulan Ramadhan seperti ini sangat membantu masyarakat penerima,"
Terlihat raut bahagia dimata penerima, dimana sebentar lagi akan menyambut hari raya Idul Fitri.pungkasnya
"Kami sangat terbantu atas Penyaluran BLT ini, apalagi dibulan ramadhan serta mendekati hari raya Idul Fitri, Alhamdulillah, terimakasih Pemerintah Gampong meunasah pu'uk," kata sariani dengan penuh senyum.
Hadir dalam kegiatan Bagi BLT
Keuchik Amrizal S.Kom, camat idi Rayeuk di wakili kasi pmg putra Yudi, sekdes munawar,kaur umum syakur,kadus haji raof suhendri, dusun sederhana M. Khaidir, dusun makmur M haris, dusun haji paya baktiar,tuha Peut anwar, babinsa heru purwanto,babhinkamtipmas,
Post a Comment